spot_imgspot_imgspot_img
Minggu, September 8, 2024
spot_imgspot_imgspot_img
BerandaBERITAKampusPreview Film My Stupid Boss

Preview Film My Stupid Boss

Tanggal rilis :19Mei2016
Sutradara :UpiAvianto
Produser :FalconPictures
Skenario : Upi avianto

Kisah ini diangkat dari adaptasi novel chaos Work.kisah nyata chaos work ini diperankan oleh Diana (bunga citra lestari), yang bekerja dengan kontrak kerja yang harus diselesaikan. namun malang sekali dia bekerja di sebuah perusahaan dengan system dan cara kerja yang tidak jelas.Karna aturan yang tidak Jelas Dari bossman nya (reza rahardian),selaku manager impor eskpor besi,mobil,suku cadang dan bengkel yang terletak di Malaysia.

Sosok bossman adalah orang yang telah menyebabkan Ketidak jelasan sistem dan cara kerja di perusahaannya sendiri. Beberapa hal penyebab kekacauan antara lain ialah : menerapkan prinsip bos selalu benar, kalo diberi tahu tentang kekurangan perusahaan dia mendadak terkena budeg stadium 4, dia adalah orang Indonesia yang memiliki tempat kerja di Malaysia dengan karyawan mayoritas berasal dari eropa namun dia menyampaikan apapun dengan bahasa yang tidak mungkin dimengerti orang lain /bahasa planet,dia juga terkena penyakit amnesia kronis,dia adalah tipe bos yang kikir plus plus, apapun akan dilakukan

untuk perusahaan jika itu gratis,tidak bias demokratis,tetapi hal yang paling ditakutinya adalah masakan istrinya. Mulai dari pertama bekerja Diana telah mengalami hal-hal aneh bersama dengan empat rekan kerjanya dalam pekerjannya yang terkait dengan bossmannya, salah satu contohnya Seperti pertama bekerjanya Diana yang dituntut untuk meeting penting jam 9 yang hanya membicarakan mimpi bossnya dengan alasan bossnya “kita itu harus berani bermimpi,kalau bermimpi saja tidak berani bagaimana kalian mau maju,lalu meeting dengan petugas bea cukai tanpa ada perjanjian,para karyawan harus mengantar pintu besi ke pedalaman hutan johor. dan masih banyak lagi kejadian yang membuat kepala stress. Diana pun tidak mampu menghadapi sikap bossnya tersebut sehingga Diana hampir putus asa.namun berkat sugesti dari sang suami,akirnya Diana memberanikan diri melawan ketidak adilan bossnya.cara itu pun berhasil namun di akhir cerita sikap bossnya tetap seperti awal/tidak berubah. Dan menurut Saya ada banyak hal positif yang dapat diambil.salah satunya dari keseluruhan film ini saya berpendapat Adalah pengalaman pahit,mempunyai bos yang nyebelin dan akhirnya berujung bahagia.kenapa? Karna Chaos work sendiri pasti memandang ini sebagai pengalaman yang lucu.Dan menertawakan diri sendiri terkadang perlu loh! Kalian tahu? Menertawakan diri sendiri itu sehat. Karna Kita lebih Bisa melihat sisi positif dari suatu kejadian Dan cepat move on untuk melupakan masalahnya.

Ahmad Faris Ihsan Syafi’i

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

RELATED ARTICLES

Follow My

https://api.whatsapp.com/send/?phone=6285717777301

Baca Juga

(Sumber gambar: suara.com)

Sejarah Memperingati Hari Olahraga Nasional

0
  Moderatpers.com- Indonesia memperingati Hari Olahraga Nasional (Haornas) pada setiap 9 September. Menilik sejarah, peringatan Haornas tak bisa lepas dari gelaran Pekan Olahraga Nasional (PON)....

Kembali Berkarya UKM Teater Mbureng, Dengan Judul “Hadiat Mathali”

0
Moderatpers.com - UKM Mbureng (Mburine Tebuireng) Universitas Hasyim Asy’ari, kembali menampilkan agenda tahunan dengan produksi terbaru karya Gimbal Awanggana. Aksi pementasan ini dimulai pukul...

Jumat Puisi (JumPus)

0
Sang Pengabdi Setia Karya: Zanatul Faizah Memberi tanpa meminta timbal balik Menjadi panutan dalam berakhlak Tak pernah kau memandang kami ahmak Tak pernah kau bersikap galak   Hatimu begitu pemurah Meskipun engkau...

Membangun Interaksi yang efektif dalam Dakwah

53
Dalam dunia dakwah terdapat 2 unsur yang akan dibahas yaitu da’i, seorang penyampai pesan kebaikan dan mad’u, sasaran dakwah atau pendengar pesan kebaikan yang...

IPK Nyaris 4,0! Yudisium Terbaik Fakultas Ekonomi

0
Moderatpers.com  - (21/11/2020) Fakultas Ekonomi Universitas Hasyim Asy’ari menggelar yudisium virtual via zoom meeting. Yudisium, adalah kata yang tidak asing bagi seorang mahasiswa, dimana...