spot_imgspot_imgspot_img
Sabtu, Juli 27, 2024
spot_imgspot_imgspot_img
BerandaBERITALestarikan Budaya, UNHASY Gelar Festival Selama Dua Hari

Lestarikan Budaya, UNHASY Gelar Festival Selama Dua Hari

Moderatpers.com – Universitas Hasyim Asy’ari (UNHASY) menggelar festival dengan tema “Integritas Bahasa dan Budaya sebagai Identitas Bangsa” di kampus A UNHASY dari tanggal 29 – 30 November 2019.

Acara ini diselenggarakan UNHASY dengan tujuan untuk menumbuhkan rasa cinta dan kepedulian terhadap budaya bangsa. “Karena kebanyakan pemuda zaman sekarang itu sudah dibutakan oleh teknologi”, jelas Dwi Nuzila selaku panitia festival. Tak hanya itu, acara ini juga sebagai ajang untuk menyalurkan bakat serta minta siswa, salah satunya terhadap seni dan budaya.

Tema yang diangkat tidak hanya sebagai kalimat pemanis , namun juga sebagai pengingat para pemuda di era milenial. “lebih menekankan kepada pemuda – pemudi bahwa kita adalah warga negara Indonesia, kita mempuyai banyak sekali bahasa dan budaya di negara Indonesia dari situ seharusnya pemuda pemudi menjaga jangan sampai melupakan bahasa dan budaya yang telah menjadi Identitas bagi bangsa kita, apalagi jika sampai budaya kita tercampuri oleh budaya dari luar”, lanjut Nuzila.

Ada beberapa perlombaan dalam acara festival ini, diantaranya : pameran budaya, speech, debat bahasa Indonesia, da’i, kaligrafi, POLMA, dan lain -lain. Dari banyaknya perlombaan tersebut pembukaan serentak dilaksanakan pada pukul 08.30 WIB di kampus A UNHASY dengan menyuguhkan kolaborasi tarian budaya antara santri putri Walisongo dengan mahasiswa UNHASY.

(Nur Fadilah)

37 KOMENTAR

  1. It is really a great and useful piece of information. I’m satisfied that you shared this useful information with us. Please stay us informed like this. Thanks for sharing.

  2. In this awesome scheme of things you’ll receive a B+ with regard to effort. Where you lost everybody ended up being in all the facts. As as the maxim goes, the devil is in the details… And that could not be more correct in this article. Having said that, allow me reveal to you just what exactly did deliver the results. Your article (parts of it) is certainly highly powerful which is possibly why I am taking the effort to comment. I do not make it a regular habit of doing that. Secondly, even though I can notice the leaps in logic you make, I am not really sure of just how you appear to connect your ideas which produce the final result. For right now I will yield to your position but wish in the foreseeable future you actually connect your facts better.

  3. Hmm it looks like your website ate my first comment (it was super long) so I guess I’ll just sum it up what I submitted and say, I’m thoroughly enjoying your blog. I as well am an aspiring blog writer but I’m still new to everything. Do you have any suggestions for first-time blog writers? I’d really appreciate it.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

RELATED ARTICLES

Follow My

https://api.whatsapp.com/send/?phone=6285717777301

Baca Juga

Chat GPT Ancam Kemampuan Literasi Pelajar

0
ModeratPers - Mungkin kita sudah tidak asing dengan yang namanya AI atau Artificial Intelligence. Ya, kecerdasan buatan yang dicetuskan oleh John McCarthy pada tahun...

Jum’at Puisi (JumPus) #Bebas-6

1
"Your time is limited, so don't waste it living someone else's life." -Steve Jobs Kala Malam Tiba Karya: Zanatul Faizah Dalam remang-remang cahaya Siluet ibu berdiri merana Bak sebatang...

Pesantren Tebuireng Adakan Ngaji Matematika Bersama GERNAS TASTAKA NU Circle Di Peringatan HSN 2021

51
Moderatpers.com – Pondok Pesantren Tebuireng Jombang adakan Peringatan Hari Santri Nasional (HSN) 2021 dengan berbagai rangkaian acara. Salah satunya adalah Ngaji Matematika,  yang dibuka...

Rotasi dan Revolusi

53
Crowdstroia adalah salah satu penulis terkenal di dunia orange aka wattpad. Penulis  dengan nama samaran “crowdstroia” ini sudah merilis 20 judul di platform kesayangannya...

Formulir Pendaftaran Diskusi dan Bedah Buku Menjerat Gusdur

31
Masyarakat, khususnya warga Nahdlatul Ulama (NU) sangat antusias dalam menyambut terbitnya buku Menjerat Gus Dur yang ditulis Virdika Rizky Utama. Hal itu misalnya terlihat...