spot_imgspot_imgspot_img
Sabtu, April 19, 2025
spot_imgspot_imgspot_img
BerandaSASTRAPuisiSenin Puisi (SenPus) #Bebas-2

Senin Puisi (SenPus) #Bebas-2

Sumber: Pinterest

Dewasa

Karya: Zanatul Faizah

Dewasa
Ternyata tak sesuai realita
Tak seperti yang aku kira
Tak begitu banyak cerita bahagia

Dewasa
Bukan tentang usia
Melainkan tentang isi kepala
Bukan tentang apa yang kita kira
Melainkan tentang realita

Dewasa
Banyak hal yang membuat kecewa
Daripada hal yang membuat bahagia
Perjalanan yang penuh luka dan air mata

Jombang, 3 Juni 2022

Sumber: Google

Hening Tak Bergeming

Karya : Na’im Maunah

Keheningan asma ku sudah hilang
Kau raup dengan sayapan yang berterbangan
Melihat mu selalu dengan bayangan
Bentuknya nyata tapi tak terhiraukan

Kehilanganmu mungkin sudah harapan
Yang sebenernya tak ingin ku lepas kan
Keinginan itu ku pertahankan
Sampai ku tau lelah ku tak kau dengarkan

Kehanyutan rasa yang semakin memudar
Beribu-ribu keinginan yang tak pernah tersampaikan
Kau hanya angin yang sampai kapan ku tak bisa ku gapai dengan rasa nyaman

Jombang, 03 Juni 2022

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

RELATED ARTICLES

#KaryaSastra PJTD’24

#PojokSastra

Senpus #pojokSastra

Follow My

https://api.whatsapp.com/send/?phone=6285717777301

Baca Juga

BEM – U Beserta ORMAWA dan ORDA Galang Dana untuk Korban Bencana Alam

1
LPM FUM – Diakhir liburan semester genap dan dalam kondisi pandemi, Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas Hasyim Asy’ari (BEM – U), beserta Organisasi Mahasiswa (ORMAWA)...

PW PMMBN Jatim 2 Gaungkan Moderasi Beragama di Lingkungan Kampus

11
Pimpinan Wilayah Pergerakan Mahasiswa Moderasi Beragama dan Bela Negara (PW PMMBN) Jawa Timur 2 menggelar talk show berkolaborasi dengan BEM UNHASY (Badan Eksekutif Mahasiswa...
Pertama Kalinya, UKMP Moderat Adakan Mubes Offline

Pertama Kalinya, UKMP Moderat Adakan Mubes Offline

12
Moderatpers.com – Kamis, (10/03), pertama kalinya, Unit Kegiatan Mahasiswa Pers (UKMP) Moderat Universitas Hasyim Asy’ari adakan Musyawah Besar (Mubes) secara offline. Mubes ini merupakan...

Ayahku (Tidak) Kejam

12
Karya: Hawayein Aku terlahir dari sebuah keluarga yang berkecukupan. Untuk urusan makan sehari-hari, kami terbilang lebih beruntung daripada mereka yang makan dari sisa nasi di...

BEM FAI UNHASY Sukses Gelar  kajian Ramadhan dan Bukber Se-Ormawa FAI

0
Badan Esekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Agama Islam (FAI) Universitas Hasyim Asy’ari (Unhasy) berhasil menyelenggarakan kegiatan Kajian Ramadhan Dan Buka Puasa Bersama (Bukber) seluruh Organisasi...