spot_imgspot_imgspot_img
Kamis, Februari 13, 2025
spot_imgspot_imgspot_img
BerandaSASTRAPuisiPERSINGGAHAN ABADI

PERSINGGAHAN ABADI

Wadah bagi jiwa pencari barokah wali
Tanamkan do’a sang Illahi Robbi
Ligkup suci pejuang negri
Melahirkan kota santri lebih dari sekedar janji
Sejarah menyatu dengan jati dirimu
Bunga mekar selalu tersebar diatas tanahmu
Burung pun tak berkenan tinggal untuk hinggap selalu
Seluruh alam begitu sujud di hari terakhirmu
Angin pun sekedar menyapa daun dengan tenangnya
Bunga ranum jatuh dengan ikhlasnya
Mendung hanya mengumpat air mata dunia
Mengantarmu di sisi sang pencipta
Persinggahan abadi
Begitulah hal yang masih saja ku kagumi
Keharuman tersebar lebih dari musim semi
Damai tenangkan hati
Persinggahan abadi
Teruntuk jiwa suci
Sang wali pejuang negri
Semoga keberkahanmu abadi
Untuk negri, kami
Sampai persinggahan abadi, nanti

Maple

Ig : @Sadiyhch

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

RELATED ARTICLES

#KaryaSastra PJTD’24

#PojokSastra

Senpus #pojokSastra

Follow My

https://api.whatsapp.com/send/?phone=6285717777301

Baca Juga

Nobar Film “Di Bawah Bendera Demokrasi”. Dok. Ayshda, Minha, Jombang (16/12)

Peringati Haul Gus Dur ke 14 : Gerakan GUSDURian Adakan Nobar dan Diskusi

142
ModeratPers – Dalam rangka memperingati haul Gus Dur ke-14, Gerakan GUSDURian Jombang  gelar diskusi dan nonton bareng (nobar) Film “Di Bawah Bendera Demokrasi”. Acara...

Senpus#pojokSastra

218
Rumahku tak seperti rumahmu by: Mahdiyyah Suara gemuruh, selalu terdengar di telinga Rumah yang indah seperti tak berpenghuni Mereka ada namun seperti tak ada Seakan akan hanya hidup seorang diri Rumah yang...

Senin Puisi (SenPus) #Flora dan Fauna

321
"Spesies alami adalah perpustakaan tempat insinyur genetika dapat bekerja. Insinyur genetika tidak membuat gen baru, mereka mengatur ulang gen yang sudah ada." -kata bijak...
moderat unhasy

Moderat Bukan Segalanya Tapi Bisa Jadi Awal Segalanya

163
Moderat bukanlah segalanya, namun segalanya bisa bermnula dari Moderat. Ini celetukan dari salah satu kawan LPM Unipdu kepada teman-teman Moderat ketika sedang ngopi bareng....

Senpus #PojokSastra

211
-Semangat untuk diri yang sedang Rapuh- HARI YANG MENDUNG by: Rifda Alya Qonita Sinar Mentari menatapku, dedaunan melindungi ku dari terangnya Matahari, bunga bunga yang mewarnai hidupku Dan suhu...