spot_imgspot_imgspot_img
Minggu, September 8, 2024
spot_imgspot_imgspot_img
BerandaBERITAKampusBeberapa Stand Ramaikan Festival Wisuda Di UNHASY

Beberapa Stand Ramaikan Festival Wisuda Di UNHASY

MINHA.News- Dalam acara festival wisuda Unhasy ini, berbagai macam stand telah berdiri di samping panggung wisuda Unhasy, dimana ada beberapa macam stand seperti isti foto (jasa fotografer), berbagai macam marsandise dan jasa pembuatan buket dari luar maupun dari dalam kampus yang di dirikan oleh berbagai instansi yang ada di kampus dan juga ada yang independen dari luar,
Beberapa stand ini, sejak sehari sebelum acara wisuda di laksanakan telah mempersiapkan keperluan untuk acara wisuda unhasy, pada sabtu 26/10/2019 di lapangan kampus B Universitas Hasyim Asy’ari, demi ikut meramaikan berlangsungnya acara wisuda ini mereka rela datang sehari sebelum mulainya acara tersebut pada jum’at 25/10/2019.
Pada acara wisuda sarjana S1 yang ke 28 dan Sarjana S2 yang ke 15 ini, terdapat 18 stand yang berdiri di sebelah kiri panggung wisuda, tepatnya ada 10 stand studio fotografer dan 8 stand jualan, diantara beberapa stand yang ada pada wisuda kali ini, salah satu stand yang paling banyak diminati pengunjung dan tamu undangan adalah stand penjual buket bunga dan stand jasa fotografer.
Setelah festival wisuda usai, tepatnya pada pukul 13.00, ada beberapa stand yang sudah mulai berkemas, namun ada juga beberapa stand yang masih buka, bahkan sampai sore, seperti stand fotografer, dikarenakan banyaknya peserta wisudawan yang ingin mengabadikan momen bersejarah tersebut bersama keluarga.

Reporter:

Fahrul Akbar

94 KOMENTAR

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

RELATED ARTICLES

Follow My

https://api.whatsapp.com/send/?phone=6285717777301

Baca Juga

Ma’had Al Jami’ah Unhasy Resmi Kedatangan Pengasuh Baru

Ma’had Al Jami’ah Unhasy Resmi Kedatangan Pengasuh Baru

131
Moderatpers.com - Ma'had Al-Jami'ah Hasyim Asy'ari Tebuireng Jombang menyambut kedatangan pengasuh baru setelah 8 bulan terjadi kekosongan jabatan. Acara penyambutan itu di gelar ba’da...

Gandeng LSH ISNU Dan BPJPH, KDLK UNHASY Adakan Pendampingan Sertifikasi Halal

60
Moderatpers - Mahasiswa program kuliah di luar kampus (KDLK) Universitas Hasyim Asy'ar kelompok 2 adakan kegiatan pendampingan sertifikasi halal bagi pelaku usaha mikro kecil...
era digital siber

Menghadapi Era Digital, CILATION Gelar Webinar Edukasi Hukum Siber

67
Moderatpers.com – Sabtu, (18/08), Future Leader Summit (FLS) menggelar webinar dan diskusi publik “CILATION : Cyber Law In Action” via zoom teleconference meeting. CILATION...

NYANTRI SEKALIGUS AKTIVIS DI DUNIA AKADEMIK

19
MINHA.NEWS- Nazhatuz Zamani, kelahiran 2 September 1997 telah berhasil menamatkan study nya sebagai mahasiswa, hari ini, Sabtu di Universitas Hasyim Asy’ari, Jombang. Santri...

Launching Komunitas Medan Djoeang, Gelar Pelatihan Jurnalistik

69
Moderatpers.com - Badan Esekutif Mahasiswa Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) Universitas Hasyim Asy’ari. Sukses meluncurkan komunitas Medan Djoeang di Loby kampus C, pada Kamis (30/01/20).            ...